Ciptakan Situasi Kondusif, Polsek Surian Secara Rutin  Gelar Patroli Malam

    Ciptakan Situasi Kondusif, Polsek Surian Secara Rutin  Gelar Patroli Malam
    Kegiatan patroli malam hari

    SUMEDANG - Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif Polsek Surian Polres Sumedang Polda Jabar Secara Rutin  Gelar Patroli Malam

    Sumedang. Polsek Surian Polres Sumedang Anggota Piket Fungsi Polsek Surian Polres Sumedang Polda Jabar dalam penanganan Kamtibmas guna menciptakan Kamtibmas aman selalu melaksanakan patroli malam rawan  dan antisipasi C3 maupun lainnya pada saat jam rawan, dengan demikian masyarakat merasa aman karena kehadiran anggota Polri khususnya Polsek 
    Surian Polres Sumedang Polda Jabar yang selalu ada dan hadir setiap saat Khususnya pada saat malam hari, Selasa (06/02/2024). 

    Dengan adanya anggota Polri yang berpatroli di tengah tengah masyarakat sangat di rasakan Sekali oleh semua masyarakat, dalam keadaan apapun Polri khususnya anggota Polsek Surian Polres Sumedang Polda Jabar selalu ada dan hadir, sehingga masyarakat merasa aman, tenang dan nyaman.

    Kapolres Sumedang AKBP JOKO DWI HARSONO S.I.K. Beserta Wakapolres Sumedang KOMPOL MEILAWATY SH., SIK., MM. melalui Kapolsek Surian IPTU ADE RAHMAT E. mengatakan " anggota Polsek Surian dalam pelaksanaan Patroli  digelar baik siang maupun malam, guna menekan angka Kriminalitas maupun niat pelaku kejahatan dalam melakukan aksinya terutama di jalanan yang sepi oleh karena itu Polsek Surian  selalu hadir guna memberikan rasa aman kepada masyarakat Khususnya Di wilayah Hukum Polsek Surian Polres Sumedan Polda Jabar. Ucap Kapolsek Surian

    kapolsek surian polres sumedang polda jabar polsek surian
    Surian

    Surian

    Artikel Sebelumnya

    Sambang Warga Binaan, Polsek Surian Sosialisasi...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Surian Iptu Ade Rahmat Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    KRI Sultan Iskandar Muda-367 Tiba Di Beirut Lebanon
    Kontingen Garuda Satgas BGC 39 F Monusco Berikan Bantuan Dana Untuk Masjid Said Di Kanyasi Village, Kongo
    Wakapuspen TNI Buka Rapat Anggota Tahunan Koperasi Citra Dana Yasa
    Kababinkum TNI Membuka Acara Annual Meeting Cooperation TNI-ICRC Tahun 2025

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll